Cilodong : Nuansa Publik. Com. Posyandu. Melati Yang berlokasi di
RW. 1 Kel. Sukamaju kecamatan Cilodong Kota Depok, Senin 20/ 07/2020. Kembali di adakan kegiatan POSYANDU ( Pos Pelayanan Terpadu) setelah 4 Bulan berhenti, dikarnakan adanya Pandemi corona 19.
Tentunya masyarakat sangat antusias sekali yg membutuhkan pelayanan Khusus bagi Balita.
Semua kegiatan ini mengikuti protokol kesehatan, Cek tensi suhu, cuci tangan, mengunakan Masker, jaga jarak, serta hand Sanitaizer, sebelum kehadirannya terlebih dahulu diberikan himbauan, agar orang tua balita yg mmbawa anaknya di atur secara bergantian, serta menggunakan masker, mmbawa kain untuk penimbangan balitanya.
Acara Giat ini juga turut memantau Ketua TP. PKK. kecamatan Ibu Sri Haryati, Ketua TP. PKK. Kelurahan Sukamaju Ibu. Yolanda, beserta Anggota nya, Ibu Fatnawati selaku PKP. (Pendamping Kader Posyandu).
Menurut keterangan ketua Posyandu Ibu Dwisudarwati, giat ini baru diadakan kembali di saat adanya penyakit vandemi Corona 19, dari bulan maret 2020. Dengan di gelar kembali kegiatan ini kami mengikuti protokol kesehatan sesuai arahan dari tim PKK. Kecamatan dan kelurahan, baik itu kehadiran, pedaftaran, penimbangan, pelayanan, penyuluhan serta pemberian PMT ( Pemberian Makanan Tambahan) serta orang tua balita sdh kami beritahukan, anak usia di atas 2 Th. Harus menggunakan masker, bayi di bawah 2 Th. Yang akan di timbang Supaya menbawa kain sendiri, dan alhamdulilah acara giat ini berjalan dengan baik dan lancar..
Menurut keterangan Ketua PKK. Kecamatan Ibu Sri Haryati, setelah memantau ada giat Posyandu yg ada di kelurahan sukamaju, semua pelayanan bagi masyarakat kegiatan sesuai protokol kesehatan, harapan kedepan kegiatan Posyandu ini terus dipertahankan, baik balita dan petugas kader posyandu selalu terjaga dari penularan covid 19..paparnya. ( Tony.Y)